Kapolsek Sokaraja Banyumas Hadiri Ground Breaking Pembangunan Gudang Kedelai Perum Bulog
Posted in: DownloadTribratanews.banyumas.jateng.polri.go.id – Bertempat di Gudang Bulog Desa Klahang Kecamatan Sokaraja Kabupaten Banyumas telah dilaksanakan Ground Breaking Pembangunan Gudang Kedelai Perum Bulog Klahang dan Persiapan Penanganan Stok Kedelai, Kamis (16/11/2017). Acara tersebut dihadiri oleh, Karyawan Gunarso Dirut Operasional Pelayanan Publik, Jhoni Ashari (Kadivre Jateng Bulog Jateng), Letkol Inf. Erwin Ekagita Yuwana (Dandim 0701/Banyumas), Mayor Inf. Amir […]